Melalui buku ini siswa dapat mengetahui berbagai peralatan teknologi yang biasanya terdapat di lingkungan rumah, seperti di ruang tamu, di ruang keluarga, di dapur, di ruang belajarr, di garasi, dan di tempat-tempat lainnya. Buku ini ditulis menggunakan bahasa yang sederhana sehingga dapat dengan mudah dipahami isinya
Nasi adalah makanan pokok sebagian besar penduduk Indonesia. Setiap hari kita makan nasi. Pagi, siang, dan sore nasi selalu menjadi hidangan utama. Nasi tidak harus disajikan putih polos, dengan menambahkan sedikit bahan lain, nasi bisa tampil dengan rasa baru yang lebih enak. Selain lebih enak kandungan gizinya juga lebih lengkap.
Seri Kuliner Nusantara kali ini menampilkan resep-resep pilihan yang dirancang khusus untuk sajian di Hari Idul Fitri. Variasi jenis hidangan dipilih yang saling melengkapi satu sama lain, serta cukup praktis untuk memasaknya sendiri di rumah dengan bahan-bahan yang mudah diperoleh.
Indonesia memiliki kekayaan masakan yang beraneka ragam. Tiap daerah di Indonesia memiliki makanan khas yang menggunggah selera. Berbagai hidangan tersebut terbuat dari berbagai macam bahan. Salah satu bahan yang digunakan adalah beras