Book
Kenang- Kenangan Hidup
Haji Abdul Malik Karim Amrullah atau yang labih dikenal dengan nama HAMKA. Sosok ulama, sastrawan, juga politikus besar Indonesia yang mendunia dan fenomenal . Figurnya yang sederhana dan amanah menghantarkannya menjadi pejabat tinggi dan penasihat Departemen Agama dan Beliaulah Ketua Majelis Ulama Indonesia yang pertama. Gelar doktor kehormatan diperolehnya dari Universitas Al-Azhar dan Universitas Nasional Malaysia serta gelar guru besar diperolehnya dari Universitas Moestopo Jakarta. Beberapa karyanya yang epik, seperti Tafsir al-Azhar, Pribadi Hebat, Merantau ke Deli, Terusir, Pandangan Hidup Muslim, Ghirah : Cemburu karena Allah , dan di antara karyanya diangkat ke layar lebar, yaitu Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck dan Di Bawah Lindungan Ka'bah. Kenang-Kenangan hidup sungguhlah istimewa, ditulis dan dikisahkan langsung oleh seorang Hamka. Mekskipun beliau sudah tiada, nama dan pemikirannya tetap panjang umur dan abadi hingga saat ini.
T000602B | 922.97 HAM k | Ma'had At-Tashfia Library | Available |
No other version available