Pemikiran utuh dan padu seseorang dicerminkan melalui paragraf yang disusunnya. Paragraf yang susunannya baik mencerminkan pemikiran yang utuh dan padu. Pemikiran yang tak utuh dan tak padu terliha…
Susunan kalimat Bahasa Indonesia menggambarkan kadar kebenaran, ketepatan, ketertiban, dan kerapian pikiran, gagasan, dan rasa kita. Di samping itu, juga tingkat keefektifan dan kebernasan kalimat.…
Pada zaman sekarang, menulis bukan sekedar keterampilan bahasa atau komunikasi, tetapi bagian penting kecakapan literasi. Bersama membaca, menulis menjadi fondasi penting kecakapan berpikir kritis …
Sang Penulis memaparkan tentang pembelajaran Bahasa Indonesia yang baik dan benar dengan mengumpulkan recehan bahasa yang berserakan di lini masa media sosial untuk kita nikmati bersama dalam buku …
Karya tulis yang menarik dan nyaman dibaca bukan hanya ditentukan oleh paragraf yang padu-utuh, kalimat yang efektif, dan kosakata yang cermat-tepat, melainkan juga didukung oleh tata hubungan makn…
Buku ini merupakan buku pendamping yang terdiri dari materi inti, aktivitas, soal HOTS, dan soal model AKM.
Buku ini tersaji model pembelajaran sederhana berbasis kegiatan untuk mengasah keterampilan berbahasa (menyimak, membaca, dan memirsa) serta keterampilan produktif (berbicara, mempresentasikan, dan…