Setiap Muslim yang memiliki tanggungan keluarga, wajib bekerja untuk menafkahi dirinya sendiri dan orang orang yang berada dalam tanggungannya. Juga yang akan bermanfaat baginya untuk menjalankan berbagai ibadah dan amal shalih. Karena itu, Islam sama sekali tidak mengabaikan persoalan ini. Buku ini mencoba menampilkan konsep Islam dalam mencari nafkah tersebut, melalui kehidupan nyata para …
Kumpulan Hadis Sunan Ibnu Majah Jilid 3 membahas persoalan tentang perdagangan, tentang hukum, hibat (pemberian), sedekah, gadai, memindahkan hak kepada orang lain, barang temuan, memerdekakan budak, hukum had, bayaran pembunuh kepada ahli waris yang terbunuh, tentang washiyat, pembagian harta warisan, urusan jihad, manasik (haji) serta urusan qurban menyembelih hewan kurban